Jadi suatu hari aku sedang duduk menyantai dikursi sambil bermain game.
Hari itu adalah hari Sabtu dan di hari itu juga anak-anak Asrama diperbolehkan keluar, dari jam
14.00 - 20.00. Nah, teman saya, Mey dan Misel mengajak saya ke Transmart Malang. Setelah itu saya dan teman saya, Tegar pun pergi. setelah itu kami ber-7 yaitu Saya (Frans), Misel, Mey, Tegar, Aurel, Marcella dan Princess pun berangkat.
Setelah sampai di Transmart, kami pun langsung pergi ke lantai atas, karena incaran kami adalah bermain di arena bermain di Transmart. Nah yang paling membuat saya dag,dig,dug adalah ketika Mey dan Aurel mengajak kami semua untuk bermain wahana Roller Coaster.
Saya dan yang lainnya p[un ikut tapi Misel tidak ingin ikut kami bermain wahana itu.
Setelah membeli token untuk menaiki wahana itu seharga Rp. 30.000, kami semua naik ke kereta Roller Coaster, Kakak Petugas bilang kami bakal menaiki kereta itu 2 kali putaran.
Setelah memasang pengaman tubuh kereta pun mulai naik dan terjun kebawah dengan kencang! sewaktu saat melaju dengan kencangnya saya sempat tidak sadarkan diri saking kencangnya! Dan bagian yang paling menakutkan adalah dimana Keretanya itu melaju keluar gedung dan belok dengan kencang😱. Setelah menaiki wahana ini saya sedikit pusing dan MERINDING! Dan kami pun istirahat dan kemudian pulang ke asrama untuk bersantai....😋
Halo!
BalasHapusSeru Banget kayaknyaaa😋🤣
BalasHapus